Kamis, 13 Februari 2014

Hati yang tersakiti

Meratap asa tatkala senja akan tiba
Kepada siapa aku mengadu semua ini
Andai aku bisa berteriak, maka aku akan teriak sekuat mungkin
Aq tak faham dengan pemikiran dia
Aq bahkan tak sanggup rasa ini untuk bertahan.
Dia seolah hanya mementingkan ke egoisannya sendiri
Hah, aq benar-benar bingung di buatnya.
Kecemburuan serta protectif yg dia berikan padaku, itu membuatku gila.
Membuatku tak kuasa untuk menahan amarah.
Aq seolah wanita yang hanya di injak dirinya, tanpa berani untuk menentangnya.
Dia begitu ambisius dalam setiap hal padaku.
Aq gak abis fikir dengan apa yg telah ia ucapkan padaku.
Aq disini kuliah, bukan hura-hura.
Aq disini bekerja untuk penuhi masa depanku.
Bagaimana aq bisa menikmati duniaku sebagai seorang remaja yg branjak dewasa?!?!?!
Sungguh ituu sangat ironis
Aq hanya berharap dan memohon atas rezeky yang terbaik dimata Sang Ilahii Rabbyy

~CHF~

Tidak ada komentar:

Posting Komentar